Minggu, 28-Mei-2023
21:30 WIB - Gubri Syamsuar Sabet Enam Kategori Anugerah Adinata Syari ah | 15:22 WIB - Pemkab Pelalawan Bangun Kerjasama dengan UNY | 15:19 WIB - Wanita Bersama Wabup Rohil di Kamar Hotel Ternyata Pejabat Dispend | 15:17 WIB - Kejari Kampar Sambut Hangat Kunjungan Pj Bupati Kampar Muhammad Firdaus | 15:14 WIB - Pererat Sinergitas, Pj Bupati Kampar Silaturahmi ke Kediaman Kapolres Kampar | 15:11 WIB - Pj Bupati Kampar : Kampar Berkomitmen Penuh Dalam Penanggulangan Stunting
www.gardasatu.com
 
 
Index / Pekanbaru

Gubri Syamsuar Sabet Enam Kategori Anugerah Adinata Syari ah
Jumat, 26-05-2023 - 21:30:17 WIB
JAKARTA (gardasatu) - Keberpihakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau kepada pengembangan ekonomi dan keuangan syari'ah membuahkan apresiasi yang sangat membanggakan.Tidak tanggung-tanggung, dalam acara Anugerah Adinata Syari'ah 2023 yang ditaja Komite Nasional Ekonomi dan Keuangan Syari'ah (KNEKS), di Tower Bank Syari'ah Indonesia (BSI), Jakarta,...(read more)

Berobat Hanya dengan Membawa KTP, Pj Walikota Ingin UHC jadi Kado HUT ke-239
Jumat, 26-05-2023 - 14:58:54 WIB
PEKANBARU (gardasatu)   - Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun, S.STP M.AP, menginginkan berobat ke fasilitas kesehatan hanya dengan membawa KTP melalui program Universal Health Coverage (UHC) bisa menjadi kado hari jadi ke-239 Pekanbaru.Keinginan itu, dikatakan Muflihun telah ia sampaikan secara langsung kepada Sekdako...(read more)

Jalan Sehat Hari Jadi Pekanbaru ke-239 Berhadiah Utama 3 Unit Sepeda Motor
Jumat, 26-05-2023 - 14:55:19 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru, bakal menggelar Jalan Sehat sempena Hari Jadi ke-239 Pekanbaru, Minggu (28/5).Sesuai jadwal, kegiatan yang nantinya dipusatkan di Jalan Gajah Mada ini akan diikuti dan dilepas secara langsung oleh Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun S.STP M.AP.Ketua Panitia Hari Jadi ke-239 Pekanbaru...(read more)

Dishub Pekanbaru: Halangi Ambulans Bisa Denda Rp250 ribu
Jumat, 26-05-2023 - 14:52:50 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru mengimbau pengendara atau pengguna kendaraan memahami dan menerapkan aturan berkendara dan berlalu lintas.Kepala Dishub Kota Pekanbaru, Yuliarso mengatakan, dalam berkendara atau berlalu lintas, ada undang-undang terkait mengutamakan jenis pengguna jalan tertentu saat melintas di...(read more)

Pemko Pekanbaru Kembali Buka CFD Mulai Minggu ini
Jumat, 26-05-2023 - 14:49:25 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru, kembali membuka aktivitas Car Free Day (CFD) atau hari bebas berkendara mulai, Minggu (28/5) ini. Aktivitas CFD ini perdana dimulai setelah ditiadakan selama Bulan Ramadhan dan pasca Hari Raya Idulfitri.Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru, Yuliarso mengatakan, bahwa sebelumnya...(read more)

Sekdako Paparkan Aksi Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting
Jumat, 26-05-2023 - 14:46:49 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) Pekanbaru Indra Pomi Nasution memaparkan aksi konvergensi percepatan penurunan stunting kepada tim Pemprov Riau. Pemaparan disampaikan di ruang pertemuan Hotel Aryaduta, Kamis (25/5).Sekdako Pekanbaru Indra Pomi mengungkapkan, angka stunting mencapai 303 orang atau 11,4 persen. Hal ini...(read more)

Pemko Pekanbaru Lakukan Ekspose NBM dan Koordinasi Satu Data Distributor Pangan
Jumat, 26-05-2023 - 14:43:52 WIB
PEKANBARU (gardasatu) -  Dalam upaya sinkronisasi terkait ketersediaan dan penggunaan bahan pangan, Pemerintah Kota Pekanbaru melaksanakan ekspose Neraca Bahan Makanan (NBM) serta Koordinasi Satu Data Distributor Pangan.Rapat koordinasi dan sinkronisasi ini dilaksanakan Rabu (24/5/2023) pagi tadi dipimpin Asisten II Ingot Ahmad Hutasuhud,...(read more)

Kembali Pimpin Pekanbaru, Muflihun Ucapkan Terimakasih ke Masyarakat
Jumat, 26-05-2023 - 14:40:52 WIB
PEKANBARU (gardasatu) -  Pj Walikota Pekanbaru Muflihun S.STP., M.AP, menyampaikan ucapan terimakasih dan apresiasi kepada seluruh masyarakat Pekanbaru yang sudah mendoakan sehingga dirinya bisa kembali berkolaborasi bersama untuk kota Pekanbaru ini.Muflihun secara resmi kembali diperpanjang sebagai Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru. Ia...(read more)

Banyak Jalan Rusak Lambat Diperbaiki, Muflihun Ingin PAD Pekanbaru Naik Tahun Ini
Jumat, 26-05-2023 - 14:38:40 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru, Muflihun menargetkan peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) pada tahun 2023.Target ini merupakan program yang hendak dijalankan dalam masa jabatan Pj Wali Kota Pekanbaru yang kembali diamanahkan kepada dirinya."Alhamdulillah kita kembali mendapatkan amanah dan kepercayaan untuk...(read more)

Angka Stunting Naik, Ini Upaya Pemko Pekanbaru
Jumat, 26-05-2023 - 14:36:21 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Dalam upaya percepatan penurunan stunting, Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) Pekanbaru Indra Pomi Nasution memaparkan sejumlah inovasi. Pemaparan disampaikan langsung di hadapan tim Provinsi Riau dalam pertemuan yang digelar di Hotel Aryaduta, Kamis (25/5/2023)."Hari ini pemrov Riau melakukan penilaian terhadap delapan...(read more)

Wakil Ketua DPRD Riau Sambut Atlet Peraih 3 Medali di SEA Games Kamboja
Jumat, 26-05-2023 - 14:33:37 WIB
PEKANBARU (gardasatu)   - Muhammad Hafiz dan Wan Annisa, atlet takraw asal Bengkalis yang berhasil meraih total tiga medali di SEA Games 2023 Kamboja diundang khusus oleh Wakil Ketua DPRD Riau, Syafaruddin Poti, Jumat (26/5/2023) pagi ini.Poti menyambut Hafiz dan Annisa bersama undangan lainnya di ruangannya di Gedung DPRD...(read more)

Sekda Buka FGD Implementasi Indonesia's Folu Net Sink 2030 Sub Nasional Provinsi Riau
Jumat, 26-05-2023 - 14:28:23 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Riau, SF Hariyanto membuka acara Focus Group Discussion (FGD) Implementasi Indonesia's Folu Net Sink 2030 Sub Nasional Provinsi Riau, Kamis (25/5/23) di Hotel Pangeran Pekanbaru.FGD Implementasi Indonesia's Folu Net Sink 2030 Sub Nasional Provinsi Riau ini diselenggarakan dalam rangka...(read more)

Angka Stunting Riau Turun
Jumat, 26-05-2023 - 14:25:18 WIB
PEKANBARU (gardasatu)  -  Berdasarkan hasil Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) tahun 2022, prevalensi stunting di Provinsi Riau adalah 17 persen, lebih baik dibanding tahun 2021 sebesar 22,3 persen. Presiden RI, Joko Widodo menargetkan stunting turun pada angka 14 persen diakhir tahun 2024.Angka stunting di Provinsi Riau tahun...(read more)

Waka DPRD Riau Hadiri Bantuan Atensi dari Kemensos di Siak
Jumat, 26-05-2023 - 14:15:43 WIB
SIAK (gardasatu) - Wakil Ketua DPRD Provinsi Syafaruddin Poti, hadiri kegiatan Penyaluran Bantuan ATENSI (Asistensi Rehabilitasi Sosial) dari Kementerian Sosial Republik Indonesia Direktorat Jendral Rehabilitasi Sosial Sentra “Abiseka” Pekanbaru, di Aula Kantor Desa Kampung Dusun Pusaka, Kecamatan Pusako, Rabu (24/5/2023).Hadir dalam...(read more)

Dinas Sosial Provinsi Riau Mulai Salurkan Bansos ke 95 Panti
Rabu, 24-05-2023 - 15:26:48 WIB
Pekanbaru (gardasatu) - Dinas Sosial (Dinsos) Riau  mengalokasikan anggaran bantuan sosial (Bansos) untuk 95 panti asuhan yang ada di Provinsi Riau.  Saat ini Dinsos Riau sudah melakukan penyaluran ke masing-masing panti asuhan.Kepala Dinsos Provinsi Riau, Tengku Zul Effendi mengatakan, sebanyak 95 panti asuhan yang mendapat...(read more)

PPDB SD dan SMP Negeri di Pekanbaru Dimulai Akhir Juni 2023
Rabu, 24-05-2023 - 15:24:33 WIB
Pekanbaru (gardasatu) - Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SD dan SMP negeri tahun 2023 di Kota Pekanbaru dimulai serentak pada akhir Juni 2023 mendatang.Hal ini disampaikan Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Kota Pekanbaru Abdul Jamal. Sementara untuk tahun ajaran baru akan dimulai pada 10 Juli mendatang."Untuk PPDB SD dan SMP negeri...(read more)

Pembangunan RS Otak dan Jantung di Pekanbaru Dimulai Juli 2023
Rabu, 24-05-2023 - 15:22:45 WIB
Pekanbaru (gardasatu) - Pemerintah provinsi Riau terus melakukan persiapan jelang pembangunan rumah sakit vertikal khusus otak dan jantung akan dibangun di Riau. Rencana pembangunan tersebut diutarakan setelah adanya kunjungan Presiden Joko Widodo ke Riau awal tahun lalu.Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Riau Indra...(read more)

Pj Walikota Pekanbaru Komit Wujudkan Pelayanan Dasar Masyarakat
Rabu, 24-05-2023 - 15:20:59 WIB
Pekanbaru (gardasatu) - Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun S.STP M.AP, menyampaikan jika ia sangat komitmen untuk mewujudkan pelayanan dasar bagi masyarakat salah satunya di sektor pendidikan.Sebagai bentuk komitmen, kata dia, di 2023 ini Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru telah mengalokasikan anggaran untuk pembangunan dua Sekolah Menengah...(read more)

Pembangunan Jalan Tol Rengat-Pekanbaru Segera Dimulai
Rabu, 24-05-2023 - 15:12:08 WIB
PEKANBARU (gardasatu)  - Pemerintah dalam waktu dekat akan mulai membangun Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) Ruas Rengat-Pekanbaru.Pembangunan akan dimulai dari Seksi Lingkar Pekanbaru agar ruas-ruas jalan tol yang sudah ada di Provinsi Riau dapat terhubung satu sama lain.Deputi I Kepala Staf Kepresidenan Febry Calvin Tetelepta saat...(read more)

Gubernur Syamsuar Terima 3 Penghargaan dari KPK
Rabu, 24-05-2023 - 15:09:11 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau menerima tiga penghargaan sekaligus dari Komisi Pemberantasam Korupsi atas apresiasi program pemberantasan korupsi terintegrasi tahun 2022 wilayah Riau.Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Alexander Marwata kepada Gubernur Riau...(read more)

Waspada Banjir, Siang dan Malam Riau Diguyur Hujan Lebat
Rabu, 24-05-2023 - 14:13:28 WIB
PEKANBARU (gardasatu)  - Rabu (24/5/2023), cuaca sebagian wilayah Provinsi Riau diprediksi masih diguyur hujan. Kendati cuaca juga cukup panas pada siang hari.Itu disampaikan petugas Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru, Mia. Pada siang hari suhu udara maksimal bisa mencapai 34 derajat celcius."Siang...(read more)

Pelepasan 374 JCH Riau, Gubri Ingatkan Jemaah Tingkatkan Ibadah
Rabu, 24-05-2023 - 14:11:21 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Rabu (24/5/2023),  Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar mengingatkan jemaah meningkatkan ibadahnya di Tanah Suci. Itu disampaikan saat melepas 374 Calon Jemaah Haji (CJH) Riau yang tergabung dalam kloter pertama, Rabu (24/5/2023) di asrama Embarkasi Haji Antara (EHA) Riau.Gubri mengingatkan jangan sampai ibadah yang...(read more)

Tak Ada Kontribusi dan Menyusu APBD, Pj Wako Pekanbaru Evaluasi PT SPP
Rabu, 24-05-2023 - 14:09:04 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru akan mengevaluasi Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT Sarana Pembangunan Pekanbaru (SPP). Pasalnya, BUMD tersebut belum memberikan kontribusi bagi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Pekanbaru.Bahkan, PT SPP disebut masih "menyusu" alias memakai anggaran APBD Kota...(read more)

Di Tahun Politik, Syamsuar Minta Kepala Daerah Jaga Suasana Aman Riau
Rabu, 24-05-2023 - 14:06:33 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Suasana aman, kondusif, damai, hingga toleransi ditengah masyarakat sangat penting, apalagi pesta demokrasi di Indonesia akan digelar.Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan, Rabu 14 Februari 2024 menjadi hari dilaksanakannya pemungutan suara Pemilihan Umum (Pemilu) serentak tahun 2024.Menanggapi hal tersebut, Gubernur Riau...(read more)

Kota Pekanbaru Raih Penghargaan Perpustakaan Berkinerja Terbaik
Rabu, 24-05-2023 - 14:00:48 WIB
PEKANBARU (gardasatu) - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru meraih penghargaan Arsip Berkinerja Terbaik.Penghargaan diberikan langsung oleh Kepala Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) Drs. Imam Gunarto, M.Hum kepada Pj Walikota Pekanbaru Muflihun, S.STP, M.AP diwakili oleh Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Kota Pekanbaru Erna...(read more)

 
 
 
TERPOPULER
1 Pertama kali Sejak Berdiri
Disperindagpas Inhu Safari Ramadhan di Desa Sanglap
2 Diduga Dikorupsi, Dana Sewa Tanah Kas Desa dari Exxon Mobile Raib.
WARGA DESA NGASEM LAPOR BUPATI BOJONEGORO
3 Kemenhut RI Gelontorkan Program Kredit Tunda Tebang
4 PERINGATI HUT ke-231:
Walikota Pekanbaru Ajak Warga Bersinergi, Bergerak Cepat dan Tepat dalam Pembangunan
5 Plt. Sekda Inhu Tutup Lomba Pacu Sampan Dilanjutkan Mandi Balimau
6 Tertunda Bertahun Tahun
Akhirnya Panitia MUSDA IKNR Kampar Terbentuk
7 ANTISIPASI BERBAGAI PERMASAALAHAN
Rapat Koordinasi Pimpinan Daerah di Gelar
8 Pelalawan Raih Penghargaan Adiwiyata Mandiri 2015
9 Dewan Pengupahan Kabupaten Siak
UMK tahun 2015 sebesar Rp. 1.935.372
10 Pertarungan Minggu, 19 Juli 2015
Chavez vs Reyes
 

Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Suara buruh | Kepulauan Nias
Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
Opini | Redaksi | Pedoman Berita | Index |

Copyright © 2017
GARDA SATU | Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan